About Us
What we do
Our Projects
Our Client
Di Indonesia semakin banyak industri kreatif yang muncul dengan berbagai ide kreatif. Ide tersebut ada yang disalurkan melalui desain grafis, pakaian, poster, kemasan produk, dan lain-lain. Tentunya mereka ingin menuangkan ide mereka kepada rumah produksi yang dapat dipercaya dapat menghasilkan kualitas terbaik dan premium.
Kami sebagai studio desain grafis, konveksi, dan sablon profesional di Bogor di bawah naungan CV. NOID CREATIVE terus meningkatkan kualitas untuk menjadi yang terbaik dan teman bagi para industri kreatif terutama dalam bidang desain dan pakaian. Tidak hanya dari Indonesia, kami juga memiliki client dari luar Indonesia. Kami sangat senang apabila anda dapat bekerja sama dengan kami untuk menyalurkan ide kreatif tersebut.
Let’s talk
Kami dapat memberikan layanan khusus bagi kalian untuk mencapai hasil yang premium. Silahkan hubungi kami untuk informasi lebih lanjut.